LG Fantasy, Ponsel Windows Phone dengan Layar IPS 4 Inci?
Minggu, 22 April 2012
Dalam forum XDA, muncul sebuah bocoran produk terbaru LG, sebuah
smartphone bernama LG Fantasy. User yang mengupload gambar tersebut
mengklaim bahwa ponsel ini menggunakan Windows Phone 7 Mango.
Selain itu user tersebut mengatakan bahwa terdapat beberapa aplikasi
bawaan dari developer yang tak bisa dihapus. Ponsel ini dilengkapi
dengan layar LCD dengan teknoligi IPS 4 inci. User tersebut mengaku
mendapatkan ponsel tersebut dari seorang LG tester yang berasal dari
Romania.
Namun, ponsel ini bukanlah yang pertama kali muncul dan dikatakan
sebagai ponsel LG Fantasy. Sebelumnya terdapat dua ponsel lain, yakni
T130L dan LS831, yang keduanya terlihat di FCC dengan perangkat radio
CDMA.
Label: GADGET
Share |
|
Mau punya bisnis penjualan pulsa elektronik dengan harga murah untuk semua operator dan penjualan token PLN prabayar? Pendaftaran gratis, deposit mudah dan ringan, bisa mendaftarkan downline sendiri, proses transaksi cepat dan aman. untuk informasi yang lebih lengkap.
artikel terkait : |
Judul Artikel | : | LG Fantasy, Ponsel Windows Phone dengan Layar IPS 4 Inci? |
Alamat URL | : | http://regicelluler.blogspot.com/2012/04/lg-fantasy-ponsel-windows-phone-dengan.html |
Komentar pada artikel "LG Fantasy, Ponsel Windows Phone dengan Layar IPS 4 Inci?" ini bukan mewakili pendapat admin REGI CELLULER, tapi merupakan pendapat dan keinginan pribadi dari pembaca yang mencantumkan komentar dimaksud.
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan baik dan benar. Insya' Allah Anda bisa masuk surga.
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda