New iPad 'Dimutilasi' untuk Diintip Jeroannya
Minggu, 18 Maret 2012Untuk membuka New iPad, pihak iFixit melakukan berbagai trik khusus. Setelah dibuka dan dibongkar seluruh komponennya, iFixit menyatakan bagian layar dibuat Samsung. Sesuai dengan kabar sebelumnya bahwa layar Retina New iPad dipasok pabrikan asal Korea Selatan itu.
"Nomor model di LCD membuat kami yakin ini adalah LCD Samsung," kata iFixit yang detikINET kutip dari PCMag, Jumat (16/3/2012).
Bagian prosesor A5X juga menunjukkan dibuat oleh Samsung. Komponen NAND flash memory dibuat oleh Toshiba. Sedangkan Qualcomm memasok teknologi wireless 3G dan 4G. Kemudian chip DRAM dibuat oleh perusahaan Jepang, Elpida.
Berikut rekaman foto 'pembongkaran' iPad terbaru oleh iFixit:
New iPad yang akan dibongkar seluruhnya oleh iFixit.
Prosesor A5X di iPad generasi baru menurut iFixit dibuat oleh Samsung.
Ini adalah logic board dengan komponen seperti driver Texas Instruments CD3240
Untuk membuka casing, antara lain diperlukan alat penyedot seperti ini.
iFixit juga menggunakan alat pemetik gitar untuk membuka iPad.
Label: GADGET
Share |
|
Mau punya bisnis penjualan pulsa elektronik dengan harga murah untuk semua operator dan penjualan token PLN prabayar? Pendaftaran gratis, deposit mudah dan ringan, bisa mendaftarkan downline sendiri, proses transaksi cepat dan aman. untuk informasi yang lebih lengkap.
artikel terkait : |
Judul Artikel | : | New iPad 'Dimutilasi' untuk Diintip Jeroannya |
Alamat URL | : | http://regicelluler.blogspot.com/2012/03/new-ipad-dimutilasi-untuk-diintip.html |
Komentar pada artikel "New iPad 'Dimutilasi' untuk Diintip Jeroannya" ini bukan mewakili pendapat admin REGI CELLULER, tapi merupakan pendapat dan keinginan pribadi dari pembaca yang mencantumkan komentar dimaksud.
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan baik dan benar. Insya' Allah Anda bisa masuk surga.
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda